........S'LaMat DaTanG, Segala Komentar yang sifatnya membangun sangat diharapkan untuk membuat blog ini menjadi lebih baik........

Senin, Maret 02, 2009

Gempa 5,7 SR Guncang Palu


Gempa berkekuatan 5,7 SR terjadi di Ibu Kota Provinsi Sulawesi Tengah Palu pada tanggal 02 Maret 2008 pukul 07.03.44 WIB yang berlokasi di posisi 1.11 LS – 119.85 BT pada kedalaman 30 KM tepatnya 24 KM Barat Daya Palu-Sulteng. Gempa ini sempat membuat panik warga palu dan sekitarnya yang sempat merasakan guncangan ini.

Anak sekolapun diliburkan untuk mengantisipasi hal yang bakal mungkin terjadi Tsunami). Namun menurut BMGK gempa tersebut tidak berpotensi Tsunami.

Gempa ini dirasakan di beberapa daerah seputaran Sulawesi Tengah seperti Kabupaten Donggala, Kabupaten Morowali, Kabupaten Poso.

0 comments:

Posting Komentar

Pengikut

 

Copyright 2010 All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Brian Gardner Modify Template by badrun